Tuesday, August 29, 2017

Membuat PAS FOTO di PHOTOSOP


Assalamualaikum Wr. Wb.

Semangat menjalani hari, semoga Allah berikan limpahan Rizki yang halal dan berkah pada para pembaca semuanya.

Ok kali ini saya akan berbagi tentang cara membuat PAS FOTO menggunakan PHOTOSOP, dan cara mencetaknya.

ok kita langsung saja ikuti bagaimana urutan caranya

1. Kita buka aplikasi Photosop, kemudian pilih Open dan cari gambar yang akan di jadikan pas foto. dalam kasus ini saya menggunakan gambar artis DUDE HERLINO


2. kemudian untuk mencetaknya kita perlu membuka project baru, dengan memilih menu FILE->New


3. Karena kertas foto yang saya gunakan berukuran A4 maka disini akan kita pilih settingan kertas A4. kita rubah PRESET = INTERNATIONAL PAPER, SIZE = A4 lalu klik OK


4. sekarang kita akan mulai membuat pas foto dari fotonya. kita pilih tools bar CROP.


5. lalu kita akan tentukan ukuran pas foto yang akan kita buat... banyak sekali ukuran pas foto yang sering dipakai misalnya 3x4, 2x3 dan 4x6. pada menu crop di atas pojok kiri atas kita pilih SIZE&RESOLUTION


6. setelah muncul settingan pas foto kita tentukan nilainya. SOURCE = Custom, WEIDH dan HIGHT kita tentukan sendiri. kemudian kita isi RESOLUTION 300 Pixels/Inchi lalu klik OK


7. OK kita mulai crop fotonya 


8. foto hasil croping kita drag dan pindahkan ke kertas yang kita buat tadi


0 comments:

Post a Comment